Wednesday, April 23, 2008

Cuaca Pagi Ini

Aku tidak menyukai cuaca pagi ini.
Begitu panas.
Kotor.
Berdebu.
Dan membuatku tidak nyaman tanpa alasan-alasan berarti.

Yang jelas aku tidak suka.
Cuaca pagi ini.

No comments: