Monday, April 21, 2008

Senjatamu

Lebih baik kamu berdiamlah!
Bawa pergi senjatamu, bawalah yang jauh...
Rasanya sudah mati di dalam sini
Apinya sudah padam

Maka bawalah yang jauh senjatamu
Kita tidak perlu bicara lagi

No comments: